Hari ini :
You are not log in? >> Please Login

Jangan Takut Bermimpi

Baru-baru ini saya merasa lelah dengan rutinitas saya, saat saya telah berusaha dengan semangat 2010 justru penolakan-penolakan proposal, dan banyak hal yang seharusnya tidak saya ulang karena ketidak cocokan ini itu dan lainya..., saya berusaha agar saya dapat menyelesaikan dan tidak mengecewakan banyak orang akan kesalahan saya.., menggali dan menggali ide-ide saya sudah punah, :) walau sampai saya menulis hal ini saya masih berusaha menyelesaikan permasalahan saya...,

Saat saya mengalami kesulitan, saya ingat pesan dari Ibu saya.., "Jangan takut bermimpi, Percaya bahwa masa depan mu lebih cerah dari masa lalu mu." dalam petikan kata itu ada kisah Ibu yang membuat saya percaya bahwa Harapan Itu Luar Biasa...,

Inilah harapan..., Saya pernah membaca sebuah artikel di surat kabar...
Dalam sebuah percobaan, psikolog melempar seekor tikus yang tidak berdaya di sebuah bak air raksasa. Jika bak air itu ada di dalam sebuah kamar tak berjendela, dimana tikus hanya melihat kegelapan yang pekat, tikus itu akan berenang sebentar tapi akan cepat menyerah.
Seberapa cepat? Ia akan tenggelam setelah hanya 3 menit berenang.

Tapi jika bak air tersebut ada di dalam kamar sekalipun dengan tembusan sinar yang sangat kecil – tikus itu akan secara menakjubkan terus berenang selama 36 jam! Perbedaan antara 3 menit dan 36 jam adalah harapan. Itulah kekuatan dari iman.

Mungkin anda orang yang seperti tikus di ruang tanpa jendela. Karena tidak dapat melihat masa depan yang cerah di depan anda, lalu akhirnya anda menyerah. anda menyerah atas mimpi-mimpi anda. Anda terbelenggu dalam masa lalu anda. anda merasa bahwa tidak akan ada perubahan dalam kehidupan anda yang menyedihkan.

Anda mungkin merasa Anda sedang berenang melawan arus. Anda mungkin merasa seperti apapun saat ini, Anda mungkin akan tenggelam dalam masalah-masalah Anda. Tapi jangan takut, ada sinar di ujung terowongan Anda yang gelap.

dan tetap percaya bahwa Tuhan punya masa depan yang indah untuk Anda. Percaya bahwa masa depan Anda lebih cerah daripada masa lalu Anda. Dan tetaplah lakukan apa yang benar. Tetaplah bertindak sesuai iman Anda.



About this entry

  1. lau mimpi buruk gmna hahahay,,, kn atut,,,

  2. Met Taon Baru...
    Semoga menjadi tahun yang lebih baik dibanding tahun sebelumnya dan menjadi tahun kebahagiaan untuk dapat menggapai mimpi...

    Setuju...!!!

    Makase da kembali membangkitkan semangat di taon 2010 ne...

  3. wah wah artikelnya menarik sekali.... teruskan perjuanganmu mas!!

  4. motivasi yang menarik mas... saya yakin... orang yang gagal... jika baca artikel ini pasti jadi semangat lagi.... :D

  5. Wah Setuju Bro...!!!

  6. @Akbar. R : akbar kalo mimpi buruk buruan bangun dari mimpi :P

    @Tata : Met taon baru juga, walau dah lewat seminggu tapi tetep semangat taon baru jangan redup :P Sama-sama....,

    @Arief Rizky Ramadhan : Terima kasih mas...,

    @T. Wahyudi : Wah mas Tri bisa saja..., kata2 ini juga jadi motivasi saya..., Terima kasih juga mas...,

    akhatam : Sama bro saya juga setubuh eh setuju..., hahahaha...,

  7. tapi tergantung mimpinya sih..kl mimpi basah ? apa yg harus ditakutkan he he he nambah kali mimpinya ya!!

  8. @mGm : kalo yang itu gak usah di publikasikan juga pada ngarep mas..., hahahahahaha.....,

  9. mimpi adalah kunci untuk kita menaklukkan dunia...
    .....(katax nidji)

  10. @van : Kalo kata van gimana e boy...,

  11. @Astaga.com lifestyle on the net : Salam kenal juga Mas..., Terima kasih telah berkunjung...,

  12. Senangnya punya ibu yang care.
    pastinya, gimana mau wujudkan keinginan kalau mimpi saja belum bisa...
    mimpi yang membawa semangat positive akan menjadi tenaga ekstra dalam mewujudkannya di kehidupan nyata.

  13. bagus nih postingnya, keep nice posting bro :)

  14. SEMOGA MIMPIMU INDAH TEMAN...

  15. saya paling senang kalau dalam hal mimpi boos, apalagi mimpi yang bagus menjadi kenyataan

  16. @Agus Siswoyo : Pasri punya mimpi mas.., kalo gak punya buruan tidur biar cepet dapet wangsit mimpi hehehehehehehehehe.....

    @thinkpaid.blogspot.com :Terimakasasih mas..., terimaksih telah berkunjung..,

    @mutiara islami :Terimakasasih mas..., terimaksih telah berkunjung..

    @heru : Wah luar biasa..., Orang seperti anda ini yang dapat segera menggapai mimpi..., semangat mas...,

  17. mmmm............
    mimpi....?????
    mimpi tuh bunga tidur jadi buat apa takut

  18. Anonim mengatakan...

    Nice posting sobat...

    mimpi kita hari ini akan menjadi kenyataan di hari esok,.. karena pentingnya sebuah mimpi..

    mari kita bermimpi ut membangun masa depan, tapi jangan hanya menjadi "pemimpi".

    Sukses dan bahagia buat anda.

  19. @Rusly Susandy : Bener banget mas..., mimpi itu bunga tidur, dan indah sekali jika bunga itu bisa menjadi kenyataan...,

    @bungjamil : Sipp..., jangan hanya menjadi pemimpi..., keren mas...,

  20. hello.....
    semua kesuksesan berawal dr mimpi
    slm blogger

  21. @jagatunik : Bener banget mas..., makanya jangan takut bermimpi...,
    Salam bloger juga...,

  22. Tapi mimpi juga lihat jam-nya loh mas...

  23. manap puitis n novelis sekali ni bang kristanto..

    betul setiap kegelapan pasti aa titik terang..

  24. @Agus Siswoyo : Sukanya kalo mimpi jam berapa mas..., Ummmm.....

    @netmild :Terima kasih bang atas kunjunganya...,
    Yup..., kalo gelap bawa obor biar terang..., hihihihihihihii....,

  25. kadeeeeeeeerr gan .
    koment back ya :m:

  26. wah mantep deh mimpi2nya...dan skrang kayakny dah malem deh..waktuny untuk bermimpi...
    hehehe

  27. iya..sy juga mo bermimpi indah dulu ah,,, hehe

  28. kapan update artikel terbarunya lagi mas.... :b:

Posting Komentar

 

About me | Author Contact | Powered By Blogspot | © Copyright  2008